Buruh Emping
Gallery 11.54Beberapa rumah tangga di Desa Citangtu Kabupaten Kuningan, yang mengambil upah kerja kepada pengusaha emping. Setiap kilo gram mereka mendapatkan upah empat ribu rupiah, dan dalam sehari mereka dapat menyelesaikan antara 6 sampai 8 kg.
Sumber : http://felicityjournalism.blogspot.com/2009/11/emping-dari-desa-citangtu-kab.html
JADILAH ORANG PERTAMA YANG MENGOMENTARI :